Lowongan Kerja PT Bank Windu Kentjana International Agustus 2016

Lowongan Kerja Terbaru Agustus 2016 Bank Windu Kentjana International atau dikenal dengan nama Bank Windu adalah merupakan lembaga keuangan swasta berjenis perbankan.

Sejarah Berdiri PT Bank Windu Kentjana International

PT. Bank Windu Kentjana International dimulai sejak tahun 1974 ketika itu masih bernama Bank Multicor merupakan berjenis Lembaga Keuangan Bukan Bank Multinational Finance Corporation. Namun sejak tahun 2007 barulah lembaga ini berubah menjadi status bank dan mendaftarkan diri ke Bursa Efek Indonesia dengan nama PT Bank Multicor Tbk. Awal terbentuknya Bank Windu merupakan penggabungan dari Bank Windu Kentjana dengan Bank Multicor menjadi nama Bank Windu Kentjana International.


Bank Windu Kentjana International saat ini kembali membuka:

Lowongan Kerja Terbaru 2016 Bank Windu Kentjana International

untuk beberapa posisi dengan kualifikasi sebagai berikut:

1. RM LENDING - Bank Windu Kentjana International

2. RM FUNDING - Bank Windu Kentjana International

3. CS - Bank Windu Kentjana International

4. TELLER - Bank Windu Kentjana International


Kualifikasi:
  • S1 min IPK 1.75 (1,3)
  • D3/S1 MIN IPK 2.75 (2,4)
  • Memiliki Pengalaman Dibidang Yang Sama Min 1 Tahun (1,2,3,4)
  • Usia Max 30 Tahun (1,2), Usia Max 25 Tahun (3,4)
  • Berorientasi Pada Target Kerja (1,2)
  • Berpenampilan Menarik
  • Mampu Berkomunikasi Dengan Baik
  • Wanita/Pria (1,2), Wanita (3,4)
  • Mampu Beekrja Keras, Jujur,Cekatan Dan Disiplin


Cara Melamar Pekerjaan PT Bank Windu Kentjana International

Apabila anda memenuhi kualifikasi pada Bank Windu Kentjana International Karir, segera kirim berkas lamaran anda (CV dan Pas Foto berwarna ukuran 4x6 serta cantumkan Posisi yang dilamar pada sudut kanan atas amplop) pada alamat berikut:

HUMAN CAPITAL
PT. BANK WINDU KENTJANA INTERNATIONAL. TBK
JL. JEND. SUDIRMAN NO. 408-410
PEKANBARU 28115
Batas Lamaran : 12 Agustus 2016

Demikian informasi pekerjaan hari ini. Lihat juga lowongan kerja lengkap lainnya DISINI